You Are Here: Home » Warta Sehat » Umum (Page 117)

Cara Alami Menyembuhkan Diri Sendiri

Seorang ilmuwan Yunani, Hippocrates pernah berkata “jadikanlah makanan sebagai obatmu”. Tetapi, makanan lama kelamaan juga dapat menjadi racun yang akhirnya menjadi sumber penyakit, terutama kanker dan tumor. Selama ini, makanan sumber hewani yang di ...

Read more

OBESITAS

Obesitas telah menjadi epidemi di Amerika Serikat dan di negara-negara berkembang lainnya. Lebih dari setengah jumlah penduduk AS mengalami kelebihan berat badan dan hampir sepertiganya obesitas. Menurut Badan Kesehatan Dunia (WHO) pada tahun 2008 le ...

Read more

Pengobatan Alami Arthritis

Arthritis, sebuah penyakit autoimunitas yang bikin nyeri / radang pada rahang wajah, buku buku jari, lutut dan paha. Pada awalnya hanya muncul nyeri sesekali saja, tetapi lama kelamaan dapat menggangu segala aktivitas. Di Amerika, arthritis atau rada ...

Read more

8 Kebiasaan yang Bikin Ginjal Rusak

Ginjal merupakan organ penting dalam tubuh kita yang berfungsi sebagai penyaring dan juga membuang racun. Sampah yang berupa racun dalam bentuk urin akan dibuang oleh organ yang bentuknya seperti kacang ini. Selain itu ginjal juga bermanfaat untuk me ...

Read more

7 Manfaat Ikan Tuna Bagi Kesehatan Tubuh

Ikan tuna merupakan salah satu makanan laut yang menyehatkan. Hal tersebut cukuplah beralasan mengingat ikan laut ini mengandung protein dan mineral yang tinggi seperti kalium, selenium dan magnesium. Lebih banyak lagi, ikan tuna kaya akan vitamin B ...

Read more

Mengapa Harus Gandum Utuh

Roti atau biscuit yang dibuat dari gandum utuh belakangan ini banyak diminati dan dicari. Pasalnya, makanan berbahan dasar gandum olahan lebih banyak mengandung gluten yang dapat menyebabkan gangguan kesehatan saluran cerna. Pemahaman tentang sumber ...

Read more

Cara Mudah Mempercepat Diet

Menjalankan program diet menurunkan berat badan memang gampang-gampang susah. Banyak yang berhasil dengan mudah, namun banyak juga yag gagal meski berkali-kali mencoba. Sebelum menyerah cobalah beberapa tips dari para ahli diet untuk stylist yang dir ...

Read more

Cara Mudah Pertajam Otak

Kemampuan otak seiring dengan bertambahnya usia, biasanya akan semakin berkurang. Namun bukan berarti akan menjadi lambat atau menderita demensia (pelupa). Berikut 10 tips agar otak tetap berfikir : Makan secara teratur. Otak hanya sekitar 2-3% berat ...

Read more

© 2012 - www.mausehat.com

Scroll to top