You Are Here: Home » Diet » 5 Cara Diet Untuk Jantung Sehat

5 Cara Diet Untuk Jantung Sehat

saturated-fat-label-400x400Penyakit jantung, jumlah penderitanya semakin bertambah. Pola makan masih menjadi faktor penyebab utama. Umumnya penderita mempunyai pola makan yang tidak baik seperti tinggi lemak jenuh, sedikit serat (sayur dan buah). Ketika jantung koroner sudah menyerang, mutlak harus merubah pola makan yang sehat. Setidaknya terdapat 5 cara yang bisa dilakukan untuk merubah pola makan pada penderita :

  1. Batasi konsumsi daging.

  2. Hitung berat lemak. Bacalah label di kemasan makanan. Lebih dari dua gram lemak jenuh dalam label dianggap berbahaya bagi kesehatan. Hindari juga makanan yang mengandung lebih dari 1 gram lemak trans per 100 Kalori. Makanan tersebut misalnya yang dipanggang, kue, keripik kentang.

  3. Lebih banyak konsumsi sumber pangan dari tanaman. Karena banyak mengandung antioksidan, vitamin, mineral dan serat, yang juga membantu menurunkan tekanan darah serta melindungi arteri dari kerusakan.

  4. Jaga berat badan supaya tidak kegemukan. Sebuahstudi terhadap hampir30.000 orangmenemukan bahwa pria denganBMIantara25dan28,9(gemuk)memiliki risiko72% lebih tinggi terkena penyakitjantungselama periode3tahundibandingkan priarampingdenganBMI23atau di bawah. Risikountuk priaobesitasbahkan lebih tinggi. Merekadengan BMI33atau di atasmemiliki resiko penyakit jantung 244% lebih besar darirekan-rekan merekalebih ramping.

  5. Katakan “Tidak” pada daging merah. Daging merah mengandung banyak lemak jenuh, lebih baik diganti misalnya dengan ikan atau ayam.

Sumber : Health

(ast/bt)

About The Author

Situs Resmi Kesehatan, Gizi & Farmasi.

Number of Entries : 1904

Leave a Comment

© 2012 - www.mausehat.com

Scroll to top